Cara menggunakan bahasa C dengan Codeblock

| Rabu, 01 Oktober 2014
Cara Menggunakan bahasa C dengan Codeblock

kali ini saya akan membahas tentang bagaimana cara menggunakan bahasa C dengan software Codeblock.

A. pertama buka aplikasi Codeblock di komputer anda

B. Tunggu beberapa saat hingga muncul halaman depan dari aplikasi Codeblock



C. Klik tombol Creat a new project

D. setelah menekan tombol creat a new project akan keluar perintah untuk membuat suatu project     maka kita memilih "console application" kemudian klik tombol"Go"


E. Lalu klik tombol Next

F. karena kita saat ini akan mempelajari bagaimana cara menggunakan bahasa C maka kita pilih menu untuk bahasa C, Kemudian Klik tombol Next

G. lalu tentukan Judul dari project yang akan anda buat.. kemudian tentukan dimana tempat anda    akan menyimpan project tersebut
 H. Contoh -  contoh penggunaannya
1. Interger (INT)

    sintak tersebut digunakan untuk angka - angka yang real
    
    Contoh :
    1. int alas,tinggi,luas;
        alas = 8;
        tinggi=9;
        luas = alas*tinggi;
         printf("luasnya adalah : %d",luas);



video tutorialnya



 2. Float 
      sintak tersebut digunakan untuk angka - angka real maupun desimal

      Contoh : menghitung luas jajargenjang
      2.{
          float alas,tinggi,luas;
         alas = 7.8;
         tinggi=8.9;
         luas = alas*tinggi;
         printf("luasnya adlah : %f",luas);
         }





contoh 2



3. menggunakan sintak berupa ( If, else if )
    logika tersebut digunakan untuk menggunakan program jika 
    Contoh : Menghitung nilai mahasiswa
video tutorialnya




4. Penggunaan if,else if, else, digabung dan di tambah dengan dot (untuk penggunaan menu yg terus - menerus)





jika program tersebut berhasil berjalan maka akan terjadi seperti pada video di bawah ini:


sekian tutorial dari saya :D semoga bermanfaat dan bertambah ilmu mengunjungi blog saya :D



0 komentar:

Posting Komentar

Next
▲Top▲